
BAKTI SOSIAL SISWA-SISWI SMA UII YOGYAKARTA KEPADA MASYARAKAT DI MASA PANDEMI DI BULAN RAMAHDAN
Pandemi Covid-19 yang terjadi pada tahun 2020 sampai sekarang ini membawa dampak yang besar bagi negara-negara di dunia, salah satunya yaitu Indonesia. Masyarakat harus siap menghadapi perubahan aktivitas kegiatan sosial, penerapan normal baru serta ketidakpastian...
KEGIATAN LOMBA BERNYANYI DAN BERDAKWAH YANG DI SELENGGARAKAN OLEH OSIS SMA UII YOGYAKARTA
Pandemi Covid-19 memang telah melumpuhkan banyak sektor. Di era wabah virus corona ini telah membuat aktivitas di berbagai bidang kehidupan terganggu. Tak terkecuali bidang pendidikan. Semangat baswara adibrata (Osis SMA UII Yogyakarta) di tengah pandemic tidak...
SMA UII Yogyakarta Gelar Pameran UMKM, Perkuat Jiwa Wirausaha Siswa Yogyakarta — Kebutuhan pelaku UMKM akan ruang promosi terus meningkat, khususnya di tengah ketatnya persaingan pasar dan keterbatasan media pemasaran. Menjawab kebutuhan tersebut, SMA UII Yogyakarta...
